Tayang April 2023, Ini Sinopsis Sweet Tooth Season 2

- Sabtu, 18 Maret 2023 | 21:06 WIB
Serial "Sweet Tooth" (Ant)
Serial "Sweet Tooth" (Ant)

 

PilihanIndonesia.com - Serial garapan Robert Downey Jr, Sweet Tooth, mendapat atusiasme yang bagus dari penonton hingga lanjut ke season 2.

Season 2 serial ini pun akan ditayangkan di Netflix pada 27 April 2023 mendatang.

Melanjutkan adaptasi komik dari DC karya Jess Lemire, season 2 ini dibintangi oleh Christian Convery, Nonso Anozie, Adeel Akhtar, Stefania LaVie Owen, Dania Ramirez, Aliza Vellani, Naledi Murray, dan Neil Sandilands.

Baca Juga: Sudah Tayang di Bioskop, Ini Sinopsis Shazam! The Fury of Gods

Sebelumnya, Sweet Tooth menceritakan kehidupan manusia hibrida setengah rusa bernama Gus (Christian Convery) setelah kejadian “The Great Crumble”.

Gus pun harus menjauh dari kehidupan manusia normal karena mereka membenci manusia hibrida yang dianggap sebagai penyebab hancurnya dunia.

Ia kemudian bertekad menemukan ibunya dengan menghadapi para manusia yang juga memburunya.

Baca Juga: Sinopsis Suzume no Tojimari, Anime yang Viral di Media Sosial

Sinopsis

Di season kedua ini, seorang Kepala Biara Umum (Neil Sandilands) dan laki-laki terakhir, menahan Gus dan kawan-kawan hibrida lainnya.

Ia berniat memanfaatkan manusia hibrida untuk dijadikan percobaan kepada Dr. Aditya Singh (Adeel Akhtar) yang ingin menyelamatkan istrinya.

Baca Juga: Netflix Melarang Artis Pakai Korset, Ini Alasannya

Gus pun harus belajar untuk menemukan kekuatannya agar ia bisa menyelamatkan kawan-kawannya itu dan menemukan rahasia “The Great Crumble”.

Halaman:

Editor: Kanagara.

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Harapan TREASURE usai Konser 2 Hari di Indonesia

Senin, 20 Maret 2023 | 14:32 WIB

Disebut Mirip Shi Ye Eun, Begini Reaksi Lim Ji Yeon

Minggu, 19 Maret 2023 | 20:08 WIB
X